Algoritma
Algoritma berasal dari kata Algorithm yang artinya Sebuah Perosedur langka demi langka yang pasti untuk menyelesaikan sebuah masalah. penulisan algoritma dibagi menjadi 3 yaitu
- Strukture English : dimana penulisan algoritma ditulis dalam bahasa Inggris.
- Pseudocode : Bisa menggunakan bahasa apa tetapi harus terstruktur.
- Flow Chat : Menggunakan Notasi notasi khusus dalam urutan langkahnya.
- Squencing/ Berurutan : Tiap Instruksinya dikerjakan secara berurutan sesuai urutan penulisannya
- Branching/ Percabangan : ada sebuah keputusan yang harus diambil de tengah proses sebelum keproses berikutnya (if , If else, Switch-case)
- Looping/ Perulangan : instruksi akan dilakukan berulang ulang sampai persyaratan terpenuhi. (for , while do , do while)
- jika manga maka akan jadi jambu, jika jambu maka akan menjadi pisang , selain manga dan jambu makan jadi durian , jika inputnya salak maka outputnya jadi ..... "Durian"
- 10 * (2 + ( 5 - 1 ) + 3) = 5 - 1 =4, 4+3=7, 7+2=9, 9*10 = 90
- X = Y = 5 kesimpulannya adalah X dan Y = 5
- = : Sama Dengan
- != : Tidak Sama Dengan
- | | : or/atau
- & : and/dan
- >= : lebih besar sama dengan
- Variabel : Setiap variabel yang akan diproses harus dideklarasikan terlebih dahulu, maka langka pertama adalah mengetahui type data dari variable yang akan di deklarasikan (isi data yg dapat diubah ubah)
- Konstanta : Variabel yang nilainya tetap dan tidak berubah ubah
0 komentar